Visi dan Misi

Visi

Mencetak lulusan Teknik Industri yang memiliki karakter seorang Technopreneurship yang mandiri, bertanggung jawab, inovatif dan kreatif, serta menjadi solusi di lingkungan kerja dan sekitarnya.

Misi

  • Menyelenggarakan pendidikan secara professional dengan metode pembelajaran mandiri dan bertanggung jawab.
  • Mengembangkan penelitian-penelitian yang inovatif berbasis industri ramah lingkungan, pemulihan ekologi, dan technopreneurship.
  • Melakukan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan hasil penelitian – penelitian dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat.
  • Melaksanakan kerjasama dengan berbagai pihak dalam upaya mengembangkan dan meningkatkan mutu pendidikan dan penelitian dalam bidang teknologi hijau berbasis sosial dengan menerapkan nilai budaya dunia satu keluarga.